Lestarikan Topibambu Di Living Word dan Tangcity Mall

Suasana PechaKucha Living Word Alam Sutera

Topibambu pada bulan Oktober tepatnya tanggal 12 dan 13 Oktober 2013 mendapat undangan untuk memberikan tentang Komunitas Kreatif di acara ARtCreation 2013 merupakan suatu kegiatan dalam suatu rangkaian acara besar Festival Arsitektur dan Desain (FAD) Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) ARtCreation 2013 mengusung tema "AKTUALISASI IMAJINASI, MEWUJUDKAN KREASI" dengan maksud mengajak masyarakat luas agar selalu berimajinasi dan berinovasi serta berani untuk menuangkannya sehingga terwujudnya daya cipta yang luar biasa. Kegiatan Mini Pechakucha adalah kegiatan untuk menciptakan masyarakat untuk berkreasi & berinovasi dalam bidang desain, seni, dan pendidikan sehingga dapat menggali potensi kreatif sehingga dapat meningkatkan pendapatan daerah dari sektor industri kreatif dan pariwisata.


Pecha Kucha Mini

Dalam acara tersebut komunitas topibambu dan beberapa komunitas lainpun ikut berperanserta antara lain
Komunitas lubang jarum
Komunitas Masyarakat gemar membaca
Komunitas Musik Tangerang
Komunitas cat air
Backpacker
Couchsurfing
Indonesia sketchers


Talkshow dan Interaktif

 Sharing Topibambu bersama PT Nutrifood Indonesia

Topibambu secara bersamaan mendapatkan undangan untuk acara sharing di acara Tangcity Mall bersama Nutrifood indonesia ada di http://lifestyle.okezone.com/read/2013/10/09/28/879165/w-dank-jahe-suvenir-menyehatkan-dari-nutrifood bagian promosi Pak Chandra, semoga dengan acara ini berada di kawasan Tangerang Kota bersama para pengunjung memberikan informasi tentang komunitas Topibambu dan cara membuat kerajinan topibambu yang sudah mulai terlupakan.


Suasana Talkshows


Interaktif dan Talkshows


Topibambu Sharing Acara di Tang City Mall








1 komentar:

  1. Semoga masyarakat Tangerang semakin banyak yang menyadari bahwa topi bambu Tangerang pernah menjadi raja di jaman kolonial dulu.

    BalasHapus

Pages