Pemberdayaan Masyarakat melalui Pelatihan Membuat Tas dan Menjahit

Perkembangan dan persaingan dunia kerja sangat ketat, terutama SDM yang tidak memiliki keterampilan baik bersifat teknik, fashion, kerajinan dll.
Lembaga Kursus dan Pelatihan Topibambu Foundation yang telah berbadan hukum dan ijin operasional di Tangerang ini memiliki kurikulum  yang dapat dibterapkan untuk kegiatan pemberdayaan masyarakat agar masyarakat memiliki nilai keterampilan yang siap di implentasikan dengan harapan  dapat menciptakan wirausaha Baru.

Kepala Dinas UMKM dan KoperasI Kab.Tangerang yang di wakili oleh ibu Asmah menjelaskan  kegiatan ini dapat memberikan nilai tambah untuk peningkatan keterampilan di masyarakat agar dapat menciptakan lapangan kerja.

Berikut ini foto kegiatan saat patihan.

Kepala Seksi Dinkop dan UMKM Tangerang
Foto bersama peserta workshop
Pelajaran mendesaindan mencetak tas
Proses pencetakan
pelajaran Pbuatan Tas
Proses menjahiy
Hasil produk dari tas
Peserta presentasi produk
Has tas 
Sampel kaos patiham

1 komentar:

  1. Kesempatan dapat Uang ... share ya 5.E.E.8.0.A.F.E. F4n5833771n9 ^_^

    BalasHapus

Pages